Estimasi Jumlah Populasi Kunci HIV di Indonesia 2016

    0
    892
    Book Cover: Estimasi Jumlah Populasi Kunci HIV di Indonesia 2016

    Estimasi jumlah populasi (Population size estimation, PSEs) merupakan komponen penting dalam merencanakan dan mengevaluasi program pencegahan HIV serta memproyeksikan orang yang hidup dengan HIV-AIDS (ODHA) di Indonesia di masa datang.PSE 2016 merupakan Kerjasama Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Komisi Penanggulangan AIDS Nasional (KPAN), Badan Pusat Statistik, Universitas dengan dukungan teknis dari WHO, UNAIDS, dan FHI lingkage. Hasil estimasi telah dinilai dalam hal validitas rupa (face validity) oleh para pemangku kepentingan dan komunitas yang terkait.